HGU Tidak Bisa di Akses Bebas Ke Publik
HGU Tak Bisa Diakses Bebas ke Publik JAKARTA-Pakarhukumkehu tanan dan lingkungan, Dr Sadino mengatakan, informasi mengenai Hak Guna Usaha (HGU) memang dikecualikan untuk bisa diakses publik. Penutupan akses data HGU bertujuan melindungi kepentingan nasional dan mencegah penyalahgunaan dokumen. ”Kalau kita lihat aturan soal HGU itu memang termasuk yang dikecualikan. Jadi itu tidak bisa dibuka,” ujar…