Astra Agro (AALI) Bocorkan Potensi Bagi Dividen

JAKARTA – Emiten Grup Astra, PT Astra Agro Lestari Tbk (AALI) membocorkan kemungkinan perseroan untuk membagikan dividen pada tahun ini. Salah satu pemicunya didorong oleh harga komoditas yang relatif stabil.  Menurut Presiden Direktur Astra Agro Lestari Santosa, perseroan dikenal sebagai perusahaan yang tidak pernah absen membagikan dividen. Apalagi, perseroan melihat tidak ada hal drastis yang mengganggu…

Astra Agro Lestari Targetkan Pencapaian Sustainability 2030

Semarang – Emiten perkebunan kelapa sawit, PT Astra Agro Lestari Tbk (AALI) menegaskan komitmennya terhadap keberlanjutan atau sustainability. Perseroan menargetkan setiap ukuran metrik sustainability dapat tercapai pada 2030. Komitmen AALI terhadap sustainability tercermin dari operasional perseroan yang fokus pada portofolio, masyarakat, dan kontribusi kepada publik. Presiden Direktur Astra Agro Lestari, Santosa menyatakan, Astra Agro mengikuti tren global yang concern pada isu-isu dan tuntutan prinsip keberlanjutan.…

Astra Agro Lestari (AALI) Pasang Target Produksi Tumbuh 5 Persen Tahun Ini

JAKARTA – Emiten perkebunan dan kelapa sawit PT Astra Agro Lestari Tbk (AALI) menargetkan pertumbuhan produksi minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) bisa mencapai 5 persen.  Presiden Direktur AALI Santosa mengatakan mayoritas produksi perseroan berasal dari buah luar baik itu plasma maupun kebun masyarakat independen.  “Mestinya plus minus 5 persen tapi kita kira-kira 55 persen…

PT Subur Agro Makmur gelar peringatan Isra Mi’raj

Kandangan – Administratur PT Subur Agro Makmur (SAM), Martuah Nasution menggelar peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW tahun 2022, yang diikuti jamaah dari warga paguyuban di PT Subur Agro Makmur. Ia mengatakan, terima kasih  kepada  para panitia  pelaksana dan takmir masjid, atas terlaksana acara ini dengan baik, ia berharap dengan dapat mengikuti  acara  dengan  baik  maka nilai peringatan dapat dilaksanakan  dalam…