BRIN pacu pertumbuhan konsumsi minyak sawit dengan hilirisasi

Jakarta (ANTARA) – Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) memacu pertumbuhan konsumsi minyak sawit dengan hilirisasi sehingga penggunaannya saat ini mampu menyentuh berbagai sektor. “Awalnya ini hanya untuk pangan dan penerangan,  kemudian tumbuh untuk sabun, sampo, kosmetik dan sebagainya,” kata Peneliti BRIN Indra Budi Susetyo dalam Talkshow Sinergi Pemberdayaan UKMK Kemenkeu Satu Sektor Kelapa Sawit…

PT Letawa Salurkan CSR Bidang Keagamaan di Makmur Jaya

PASANGKAYU – PT Letawa, anak usaha PT Astra Agro Lestari (AAL) Tbk Grup Areal Celebes 1, yang bergerak di sektor perkebunan kelapa sawit, menyalurkan bantuan melalui program corporate social responsibility (CSR) bidang keagamaan. Mewakili Adminitratur PT Leatawa Rian Rizaldy menyerahkan bantuan program CSR adalah Asisten Sustainability-CSR PT Letawa Hadiana bersama Community Development Officer (CDO) PT Letawa Novi Konjongian. Bantuan itu disalurkan…