Uni Eropa Berlebihan Berikan Standar CPO Indonesia

Jakarta – Direktur Institute for Development of Economics and Finance (Indef), Enny Sri Hartati mengatakan ekspor di Uni Eropa standamya terlalu tinggi untuk negara yang masih berkembang seperti Indonesia. “Kalau memang Eropa serius melakukan kerjasama, itu dulu dilakukan penyesuaian,” ujamya di Jakarta, Rabu (24/7). Kemudian produk-produk yang berbasis CPO, karena Indonesia baru bisa melakukan hilirisasi…