Dewi Putri Asli Dayak di Tengah Rimbun Sawit PT GSDI, Menembus Batas Peran Perempuan

Setiap pagi ketika matahari baru menyembul di balik rimbun pohon sawit, Dewi sudah bersiap dengan seragam kerjanya. Ia mengikuti apel pagi bersama rekan-rekannya, lalu menyusuri kebun sawit milik PT Gunung Sejahtera Dua Indah (GSDI) untuk memastikan kondisi tanaman tetap terawat. Dewi bukan sekadar pekerja rawat biasa. Ia adalah perempuan asli suku Dayak Kaharingan yang bekerja…