Manfaatnya Dirasakan Langsung Masyarakat, PT RAS Anak Usaha Astra Agro Rutin Berikan Bantuan PMT
Morowali Utara – Dalam upaya mendukung pemerintah menurunkan angka stunting di Indonesia, PT Rimbunan Alam Sentosa (PT RAS),aktif melaksanakan program pemberian makanan tambahan (PMT) secara rutin. Program ini ditujukan untuk posyandu di desa sekitar, sebagai bagian dari komitmen perusahaan terhadap kesejahteraan masyarakat. Stunting masih menjadi tantangan besar di Indonesia, terutama di wilayah pedesaan. PT RAS…